web stats
Lompat ke konten
Home » Produk » Solahart Gold J

Solahart Gold J

Solahart Gold J

Solahart Gold J – Kali ini Kami akan membahas Solahart series Gold J yang memiliki sistem indirect atau secara tidak langsung. Sistem ini memiliki media khusus yaitu Aquades dan rust guard yang berfungsi sebagai thermal paste atau media yang digunakan sebagai daya penghantar panas terbaik yang mengisi celah di antara dua permukaan sehingga pemanasan akan lebih cepat terjadi. Inilah kenapa Solahart Gold J dengan sistem indirect memiliki tangki yang lebih berat karena terdapat dua lapisan di dalam tabung atau yang dikenal dengan tube in tube.

Proses Pemanasan

Pemanasan ini akan terjadi ketika media Aquades dan rust guard telah terisi penuh didalam tangki dan panel kolektor. Pada tangki, air baku akan terisi dalam tabung pertama yang akan diselimuti oleh media.

Pemanasan ini pun akan terjadi di panel kolektor yang menyerap panas matahari dengan sistem thermosyphone.

Keunggulan Solahart Gold J

Untuk keunggulan yang dihadirkan oleh Solahart series Gold J ini adalah jumlah alur pada panel kolektor yang berjumlah 36. Hal ini tentu saja berbanding lurus dengan air panas yang dihasilkan dan durasi waktu pemanasan awal ketika pemanas diinstal pertama kali. Hubungi Kami untuk mengetahui penjelasan teknis mengenai Solahart indirect lebih lanjut.

Warna yang dimiliki dari series ini adalah emas yang memberikan kesan mewah terhadap pemiliknya.

Garansi yang diberikan pun selama 5 tahun pada tangki dan panel kolektor serta 1 tahun pada spareparts.

Fitur Solahart Gold J

  1. Terdapat lapisan black chrome untuk menyerap panas matahari lebih baik pada permukaan panel
    kolektor daripada tipe SL atau L Series
  2. Sistem jacketing pada tangki dimana air baku akan diselimuti oleh aquades yang telah dipanaskan
    didalam panel kolektor. ( Tabung didalam tabung )
  3. Warna gold yang memberikan kesan luxurious / mewah pada penggunanya ( Eklusif )
  4. Jumlah alur sebanyak 36
  5. Garansi 5 tahun

Produk Lainnya:

Itulah beberapa informasi mengenai Solahart Gold J yang menjadi primadona kelas atas bagi penikmat air hangat untuk kebutuhan sehari-hari. Jangan Ragu untuk memilih Solahart karena jaminan dan kualitas mutu yang sudah terbukti sejak tahun 1982.

Hubungi Kami untuk mendapatkan Solahart dengan pelayanan terbaik dan service after sales yang baik. Silakan klik pada tombol WhatsApp untuk direct kepada tim Kami.

Untuk mencegah terjadinya penipuan, disarankan agar terlebih dahulu dilakukan survey sebelum pemesanan dan melihat lokasi pemasangan. Untuk pembayaran bisa dilakukan secara DP terlebih dahulu dan pelunasan setelah unit pemanas terpasang sempurna.

Tag: